KELEMAHAN MENYIMPAN FILE DI DALAM CD
CD adalah salah satu tempat penyimpanan data yang cukup banyak dipakai karena selain praktis, duplikasi cd juga gampang di bawah kemana-mana.salah-satu kekurangan menyimpan file dalam bentuk cd adalah daya tahan replikasi cdnya yang tidak terlalu lama. Semakin sering di pakai maka permukaan cd lama kelamaan akan kasar dan penuh baret-baret karena bergesekan dengan tempat cdnya atau dengan benda lain . Belum lagi kalo duplikasi cd disimpan di tempat lembab maka akan kena jamur yang mengakibatkan tidak bisa di baca lagi datanya. Pastinya kita sangat dibuat kesal kalo tiba-tiba ingin mendengarkan cd lagu kita yang sudah lama tapi saat di putar tiba-tiba tidak bisa kebaca. Tapi ada salah satu cara agar cd kita tetap terbaca , cara yang pertama salah satunya dengan memakai software badcopy pro , software ini cukup ampuh buat mengcopy dvd dan mengcopy cd yang corrupt, dan tidak bisa di copy dengan cara yang biasa atau cara standar untuk mengcopy cd . Kalau biasanya duplikat cd yang rusak akan terputus di tengah jalan maka dengan badcopy pro maka prosesnya akan terus di lanjut hingga proses duplikasi cd tersebut selesai . Caranya pun cukup mudah Tinggal memilih source file cd and dvd lalu pilih file yang akan di copy setelah itu next , maka kita tinggal menuggu hasil copy cd/dvdnya selesai.Cara yang kedua yaitu dengan masuk ke safe mode pada proses booting awal pas kita menyalahkan komputer . pas sedang booting pencet tombol f8 maka ada pilihan untuk masuk ke mode Safe Mode kemudian pilih Yes Selanjutnya masuk ke Windows Explorer dan mulailah meng-copy File dari Cd/Dvd tadi . pada mode Safe Mode akan memakan waktu lama tetapi resiko gagal yang jauh lebih kecil.
No comments:
Post a Comment